5 Negara Tertua Didunia

Tahukah anda selama ini negara apa yang paling pertama berdiri didunia pastinya anda masih bertanya negara apa yang petama berdiri didunia sehingga dari negara pertama tersebut mulai muncullah negara-negara lain yang mulai bermunculan mulai dari berbagai hal sehingga terbentuklah suatu negara berikut adalah lima negara pertama didunia.
 
5 Negara Tertua Didunia

1. SAN MARINO
  • Tahun Berdiri : 301 Masehi.
  • Ibukota : San Marino.
  • Sistem Pemerintahan : Republik.
San Marino berletak di negara itali namun san marino memiliki pemerintahan sendiri san marino salah satu dari negara yang ada di dalam negara lain yaitu italia san marino adalah negara yang berbentuk konstitusional pertama didunia yang berdiri pada tahun 301 pendirinya adalah seorang kristiani bernama santo marinus yang seorang pandai besi  dan negara ini juga di akui oleh nap[oleon bonaparte yang saat itu mau menjajah san marino namu urung dilakukan karena menurut napoleon bonaparte san marino adalah bentik negara republik pertama di dunia oleh sebab itu napoleon pun urung menjajah negara tersebut dan san marino merupakan negara terkecil kelima di dunia dan negara itu wilayahnya dibatasi seluruhnya oleh negara italia.
 
5 Negara Tertua Didunia

2. PRANCIS
  • Tahun Berdiri : 486 Masehi.
  • Ibukota : Paris.
  • Sistem Pemerintahan : Republik.
Pastinya anda sudah tak asing lagi dengan negara satu ini negara yang terkenal dengan kota paris nya dan sepak bolanya tersebut ternyata prancis juga merupakan salah satu negara tertua didunia yang berletak di eropa barat negara ini juga terkenal pada zaman dahulu karena luasnya jajahan wilayah mereka prancis adalah sebuah republik kesatuan semi presiden.
 
5 Negara Tertua Didunia

3. BULGARIA
  • Tahun Berdiri : 632 Masehi.
  • Ibu Kota : Sofia.
  • Sistem Pemerintahan : Federal.
Bulgaria adalah negara yang berletak di eropa tenggara negara ini ter kenal dengan keindahan alamnya dan kesejukan negara nya selain itu di negara bulgaraia juga banyak sekali situs bersejarah yang wajib anda kunjungi bila anda berkunjung ke negara bulgaria.
 
5 Negara Tertua Didunia

4. DENMARK
  • Tahun Berdiri : 950 Masehi.
  • Ibu Kota : Copenhagen.
  • Sistem Pemerintahan : Monarki Konstitusional.
Denmark adalah negara yang berbentuk kerajaan  dan negara ini terletak di skandinavia negara ini sangan indah dan damai sampai-sampain banyak orang berkata bila sekali berkunjung ke denmark anda tidak akan berpikir untuk pulang.
 
5 Negara Tertua Didunia
 
5. PORTUGAL
  • Tahun Berdiri : 1143 Masehi.
  • Ibu Kota : Lisbon.
  • Sistem Pemerintahan : Republik.
Negara terakhir adalah portugal siapa tak kenal portugal negara ini sangat terkenal dengan ekspedisinya menjelajah dunia sampain penjelajahanya ke indonesia dan sempat menjajah negara indonesia  negara ini pada awalnya berbentuk kerajaan namun seiring berjalannya waktu negara ini berubah menjadi negara republik portugal berletak di daerah madeira  dan berbatas dengan kepulauan atlantik prtugal terkenal dengan sepak bolnya salah satu icon terkenalnya adalah cristiano ronaldo dll.

No comments